Si Harum Manis JUMBO
Negara
Asal :
Thailand
(Kio : hijau, Jay : besar)
Struktur
Buah saat Matang : Berbentuk
agak lonjong, Warna hijau kekuningan, Berukuran Jumbo, berat bisa mencapai 2 Kg
per buah, daging buah tebal, berbiji tipis, rasa manis dan harum (disebut juga
Harum Manis Raksasa), bisa dikonsumsi juga pada saat buah belum begitu matang /
masih mengkal dan rasanyapun sudah manis dan renyah. Mangga ini termasuk genjah
dan relatif mudah perawatannya.
Perawatan
: Penyiraman tiap sore dan pemberian
nutrisi tiap 2 minggu sekali (terutama di tahun pertama pertumbuhan). Jika
diperlukan tambahkan pupuk kandang yang berfermentasi dan mengandung mikroba
tanah akan menghasilkan humus yang dapat membantu menyuburkan tanah.
Penanaman dengan metode
Tabulampot membuat tanaman lebih cepat berbuah (± 1 Thn) dibandingkan dengan
metode konvensional (2-3 Thn) setelah tanam dengan bibit hasil okulasi.
Spesifik
Bibit Tanaman :
Metode Perbanyakan Tanaman : Okulasi
Tinggi bibit : 50 – 80 cm
Media tanam dalam polybag dengan komposisi tanah, sekam
bakar, nutrisi dan pupuk.
Harga bibit : silahkan cek di Daftar Harga Bibit Tanaman
Tidak ada komentar:
Posting Komentar